Harga Samsung Galaxy J1 dan Spesifikasi 4G Lengkap
AndroidHarga.INFO - Harga Samsung Galaxy J1 - Setelah sebelumnya Samsung Galaxy J1 sukses dan cukup diminati oleh konsumen di Indonesia, kini produsen asal korea ini merilis Samsung Galaxy J1 dengan banderol harga dibawah 2 Juta rupiah dengan dukungan jaringan 4G LTE.
Samsung memang setiap tahunnya tiada henti untuk merilis produk terbarunya untuk memenangkan persaingan di pasar dunia. Samsung Galaxy J1 ini akan memiliki layar lebih luas daripada generasi sebelumnya yaitu 4.3 Inci dengan resolusi WVGA 480 x 800 piksel dengan mengadopsi panel layar Super Amoled display.
Tentunya, Samsung dalam hal memasarkan produknya sudah sangat mudah karena telah dipercaya oleh banyak pengguna di dunia termasuk di Indonesia maka tak heran setiap produknya selalu dibanderol dengan harga lebih tinggi dibandingkan dengan brand lain yang memiliki spesifikasi hampir sama.
Harga Samsung Galaxy J1 (2016) masih belum dapat dipastikan, namun menurut kabar yang beredar, ponsel besutan Samsung ini akan dibanderol dengan harga 132 Dollar atau setara dengan 1.8 juta rupiah.
Harga tersebut sangat mahal dibandingkan dengan Xiaomi Redmi 3 yang dibanderol dengan harga 1.4 Juta saja dengan spesifikasi RAM 2GB, dan telah mendukung jaringan 4G LTE.
0 Response to "Harga Samsung Galaxy J1 dan Spesifikasi 4G Lengkap"
Post a Comment